Fitur

Blog

Blog

BEGINI SUASANA DEMOKRASI SAAT PANDEMI(PEMILOS)

BEGINI SUASANA DEMOKRASI SAAT PANDEMI(PEMILOS)-Pada hari ini Rabu, 16/02/2022) SMPN 8 Surakarta mengadakan PEMILOS(pemilihan ketua OSIS). Perlu kita ketahui bersama bahwa saat ini masih genjar-genjar berita seputar covid-19 varian terbaru yaitu omicron. Hal tersebut...

Cara Membuat Elektromagnet Sederhana

Cara Membuat Elektromagnet Sederhana- Pengertian Magnet merupakan suatu benda yang memiliki medan magnet. Fungsi Magnet memiliki kemampuan menarik objek magnet (logam) yang lain. Pada Video praktikum kali ini kita akan mencoba Cara Membuat Elektromagnet Sederhana yang...

Horeee…PTM Lagi!

Horeee...PTM Lagi!-Sepekan sudah PJJ berlalu, akhirnya SMPN 8 Surakarta kembali menerapkan PTM (pembelajaran tatap muka) mulai Senin, 14 Februari 2022. Penerapan ini sesuai dengan Surat Pemberitahuan dari sekolah No: 422/035 dengan menindaklanjuti SE (surat edaran)...

STOP PTM 100%

Dengan adanya kenaikan kasus yang terjadi beberapa pekan terakhir di Kota Solo, akhirnya memutuskan untuk kegiatan PTM 100% di stop. Hal ini sesuai dengan instruksi dari atasan, sehingga per 7 Januari 2022 untuk semua kegiatan PTM di ubah ke PJJ kembali. Begitu pula...